Selasa, 26 Februari 2013

Cinta Oh Cinta..........

Hal-hal yang menyakitkan dalam cinta dan bagaimana triknya




Waduh...banyak  hal menyakitkan dalam hubungan cinta dan romantisme cinta.....hayo,,,hal apakah yang bisa menyebabkannya,bahkan kita tak akan sanggup untuk mengatakan,atau hanya air mata yang ada saat itu,saking pilu dan sedihnya sampai bibir bergetar dan tak sanggup untuk mengatakannya...... :(

1.Selalu teringat atau diingatkan dengan hal-hal yang ingin dilupakananya
Rasanya sangat pilu apabila kita sudah susah payah melupakannya,eh tiba-tiba ada sesuatu hal yang mengingatkan kembali atau teringat kembali...rasanya sangat menyakitkan,dalam hal ini apabila kita bisa dan mempunyai rasa sabar dan ketekatan hati suatu saat akan berhasil melupakannya dengan kehadiran seseorang yang bisa mengerti akan kita.


2.Terkenang kembali masa-masa indah dan manis
Rasa indah dan kenangan manis bisa membuat kita berurai air mata juga lho,,,bukan hanya kesedihan saja yang bisa mengeluarkan air mata...justru terkenang dengan hal-hal yang manis dengan seseorang pasti akan membuat hati semakin tak karuan seperti permen nano-nano,membuat air mata tak bisa terbendung lagi dan menyesakan dada,,,,karena ada kerinduan,,,,,,zzzzzzzz


3.Perasaan yang tersembunyi
Pasti semua mengalaminya nih........hayo ngaku deh,,, :) ,apabila kita mempunyai perasaan suka,cinta,naksir,terkesima kepada lawan jenis atau seseorang tapi tidak bisa mengungkapkannya pasti akan terasa menyesakan hati dan menguras pikiran alias ngempet (bhs jawa) hehhee...akan terbayang bagaimana rasanya di hati ?


4.Mencintai seseorang ternyata seseorang itu mencintai orang lain atau milik orang lain.
Dalam kenyataannya orang yang anda cintai itu telah jatuh cinta pada yang lain atau bahkan sudah milik orang lain....duh,,,sakitnya ,,,ternyata cinta dan hatinya bukan untuk anda,walaupun usaha dan apapun anda lakukan tidak akan memilikinya. OOOOOOOOOO....


5.Menyimpan perasaan cinta
Kita berusaha menyimpan perasaan cinta dan sayang kepada orang lain,karena kita tahu seseorang itu sudah milik orang lain,padahal kita sangat menyayangi dan mencintainya.....wow..jadi seperti cinta dalam hati saja,,,



6.Berhubungan dengan seseorang yang belum tau akan dibawa,,,kemana,,,hubungan kita,,,?
seperti hubungan yang digantung nih....apakah hubungan ini akan berlanjut atau tidak ? masih belum bisa ditentukan...diputus tidak ,diteruskan kok juga tidak,,,bagaimana nih ? inilah moment yang menyebalkan bahkan menyakitkan.



7.Terlalu mencintai dan mengharapkan seseorang
Apabila kita tertarik dengan seseorang dan sangat mengharapkannya lebih dan berlebihan akan sangat menyakitkan bila bertepuk sebelah tangan,alias cinta tidak tersambut dengan apa yang kita inginkan,,,,wow,,,sakitnya hatiku ? pasti itu......hemm..Sangat sakit lho kalau kita terlalu mencintai itu...lebih baik di cintai dan mencintai ya....itulah namanya cinta yang tersambut....




8.Bertemu cinta terlarang
Apabila kita bertemu seseorang yang sudah punya pasangan bahkan kita sendiri juga sudah punya pasanagan ,,,apa jadinya ya..? Saat kita berhadapan,bertemu dan bercakap-cakap itu menyambung ,,,eh ,,,chemistrinya kok sama ya...merasa cocok,,,dan betah....akhirnya ingin saling memilikinya ....oooooooo no ! nah,,kita tahu bahwa hubungan ini tidak mungkin berlanjut ......ups....pasti dech,,,dalam hatinya berkata "mengapa ya ..tidak dari dulu kita bertemu ?


9.menerima apa yang ada/pasrah dengan cinta
Seperti kita menerima cinta seseorang karena keadaan tertentu,misalnya karena kita berjasa dengan keluarga  seseorang dan di jodohkannya,bahkan iseng-iseng pacaran yg akhirnya hamil dan harus bertanggungjawab menikahinya,sedang berhutang budi dengan seseorang dan menikahinya,wow....walau sangat sulit dan tidak pernah kita bisa harapkan,akan tetapi lambat laun kalau kitaa bisa mengerti akan berhasil untuk bisa saling mencintai dan percaya diri bahwa cinta tidak harus dari pandangan pertama,akan tetapi kadang seseorang akan kesulitan untuk berusaha menrima cinta itu...dan akhirnya gagal...atau tidak bahagia akan tetapi harus menerima kenyataannya.


10.Percaya diri dan mulai mau mencintai
Apabila kita gagal dalam cinta atau suatu hubungan bahkan perceraian,apakah yang harus kita lakukan ? ,,,Hidup harus tetap berjalan apa adanya,kenyataan yang tidak terduga pasti ada dan menghampiri setiap orang yang hidup,bahkan kenyataan untuk bahagia ataupun susah,saat jatuh cinta atau putus cinta....setelah terluka dan sakit hati apakah kita secara langsung bisa menerima kehadiran seseorang lagi atau tidak ? rasa sakit atau sakit hati akan terasa bagi seseorang yang akan membuka hati atau mencintai seseorang,karena masa lalu akan meghantui ,apakah cintanya akan kandas lagi atau langgeng ,pikiran selalu terganggu dan merasa ketakutan untuk membuka hati pada orang lain....memang sangat tidak mudah untuk dilakukan...
Triknya yaitu positive thinking.....pasti segala sesuatu akan terlaksana dengan apa yang kita lakukan ,jangan patah semangat dan frustasi marilah kegagalan dijadikan suatu pengalaman yang pastinya akan membuat kita bahagia dan melupakan masa lalu dengan kehadiran seseorang yang belum special akan tetapi lama-kelamaan pasti akan menjadi yang very specialy......hup...


11.Bimbang dan galau....kalau....?
Ini yang akan memberhentikan cinta dan hubungan,karena masih belum punya rasa percaya diri dan takut akan bayangan sendiri dalam cinta,takut gagal,takut bagaimana kok cintanya beda dengan yang dulu,atau ini itu.....wah,,,kacau dech....
Triknya...mulai lembaran baru dan menjaga serta saling mengerti akan hubungan dan saling komitment satu sama lain untuk menuju kebahagiaan,,,,saling menghargai pasangan..


12.Say Good Bye sakit hati dan welcome happy time
Marilah mulai mencintai diri sendiri sebelum mencintai orang lain,apabila kita jatuh cinta lagi  siap dengan segala resiko dan cara bagaimana mengatasinya...jadi tidak akan frustasi akan tetapi sebagai pembelajaran kedewasaan kita...amin. God Bless You all.........

4 komentar:

  1. Oh Cinta..Cintaku tulus dan begitu mengharapkan kepada yang Maha Cinta.

    BalasHapus
  2. wow...sudah ngintip duluan nih say...Misi Giardi....ooo...lom selesai nih....:)

    BalasHapus
    Balasan
    1. Lah sudah duduk diruang tamuku tadi,ya aku suguhin kopi.hehehe

      Hapus
    2. masih berlanjut next episode....

      Hapus